Sadar di Malam Lailatul-Qadar
10 malam terakhir orang-orang berlomba-lomba dalam kebaikan Menjemput niscaya keberkahan ramadhan dan orang pendosa sepertiku, berharap ampunan . malam yang mulia, seperti ibu yang senantiasa menyelipkan doa di setiap masakannya, Tak heran malam ini lebih baik dari pada 1000 bulan Para manusia tidak henti-hentiNya mengirim pesan melalui doa-doa yang dipanjatkan dalam sujudnya, Seperti bapak yang […]
Kepergian Puisi
dari jarum, huruf-huruf itu ditusuk agar ia merangkai kata sendiri, merangkai kalimat sendiri, merangkai bahasa sendiri, namun merangkai hidup-itu sejujurnya-mustahil sendiri. dari jauh, dari keramaian tren orang-orang tenggelam dan hanyut dalam arus konsumerisme “ah, aku ingin ini, ambil itu, beli yang ini, unggah barang anyar itu. biar skorku lebih tinggi dari gengsi orang lain.” Mereka […]